Home » » review broker FBS

review broker FBS




Profil dan Review Broker FBS


BUKA AKUN DEMO FBS
BUKA AKUN REAL FBS


FBS Holdings Inc atau juga dikenal sebagai Broker FBS merupakan perusahaan broker forex online internasional yang memberikan layanan finansial berupa trading online Forex dan CFD.



layanan informasi market, analisa, berita, dan sebagainya. FBS bernaung di bawah pengawasan regulator IFSC (International Financial Services Commision) Belize (No.IFSC/60/296/TS/14) dan CySEC Siprus (Nomor Lisensi 331/17).










Broker FBS sudah berdiri sejak tahun 2009,

dan eksis di 110 negara. Saat ini, broker FBS merupakan salah satu broker yang sedang getol untuk berekspansi di Indonesia. Layanan servis klien FBS bisa dibilang cukup lengkap termasuk support cs dalam bahasa Indonesia dan kemudahan transfer deposit dan withdrawal melalui bank lokal.

Sampai saat ini, FBS telah melayani trader dari seluruh dunia. Dan telah memiliki ratusan IB, di Indonesia sendiri FBS telah memiliki puluhan IB (Introducing broker/Agen) yang tersebar di berbagai pulau. FBS didukung oleh tim yang profesional yang diharapkan dapat memberikan layanan support terbaik

Informasi Perusahaan FBS Kondisi Trading Di FBS


Keuntungan Trading Di FBS


Bonus Deposit 100%


FBS memberikan bonus deposit sebesar 100% bagi klien yang memenuhi persyaratan tertentu. Untuk persyaratannya, dapat disimak di sini.


Berbagai Kontes Trading Menarik

FBS juga sering mengadakan kontes musiman yang menawarkan hadiah-hadiah menarik. Melalui kompetisi yg diadakan oleh FBS, trader-trader terbaik akan memperoleh hadiah. Anda dapat mengetahui promosi FBS padalink berikut ini.

Asuransi Dana FBS


Broker ini juga menyajikan sesuatu yang unik, dimana trader bisa mengasuransikan 10% s/d 100% dari dana deposit. Jadi apabila nanti dalam trading Anda kehilangan dana dalam transaksi yang sudah diasuransikan maka FBS akan mengembalikan dana Anda.

Menjadi Introducing Broker


Anda juga berpeluang untuk mengembangkan bisnis sampingan forex, yaitu sebagi Introducing Broker (IB) atau Affiliate. Sistem kemitraan FBS menyediakan komisi partner tiga level. Hanya dengan memperkenalkan trader ke FBS menurut prosedur tertentu, Anda bisa memperoleh pendapatkan ekstra.



Keunggulan Broker FBS


Fasilitas Deposit Dan Penarikan Lewat Bank Lokal Indonesia


FBS menawarkan fasilitas deposit dan penarikan lewat bank lokal Indonesia(BCA, Mandiri, BNI). Hal ini menjadikan proses deposit atau penarikan bisa berjalan dengan mudah dan cepat. Dari pengalaman kami, setiap proses biasanya tidak lebih dari 3-4 jam, kecuali di hari libur.


Kemudahan Dan Kecepatan Respon Administrasi


Bagi Anda yang mementingkan kemudahan dan kecepatan respon administrasi, broker FBS ini bisa menjadi pertimbangan. Hanya saja, keamanan dana dan regulasi broker patut dipertimbangkan lebih lanjut.

Leverage Hingga 1:3000

Pada akun Zero Spread dan Standard, trader bisa memilih leverage hingga 1:3000. Leverage yang cukup tinggi membuat trader memiliki lebih banyak kesempatan untuk membuka posisi, tetapi perhatikan juga Money Management Anda

Akun Segregated

Untuk menambah keamanan dana nasabah, FBS juga menyediakan akun segregated, dimana 70% dana bisa disimpan di Bank klien.

Konten Edukatif Yang Beragam

FBS menyediakan berbagai analisa forex, webinar, berita forex serta analisis pasar harian yang dapat diakses dengan mudah pada situs mereka

Prestasi Broker FBS

Sejak tahun 2009, kiprah FBS dalam dunia trading forex telah banyak diakui oleh berbagai lembaga internasional. Dengan jumlah klien yang mencapai angka 10 juta pada bulan Oktober 2018, FBS menerima gelar Program IB FX Terbaik, Broker Forex Terbaik Indonesia, Broker Forex Terbaik Asia Tenggara dan Broker Forex Terbaik Thailand, Broker Forex Internasional Terbaik serta Broker Layanan Pelanggan Terbaik Asia 2016, Program IB Terbaik 2016, Perusahaan Asuransi Broker yang Sangat Disarankan di Indonesia tahun ini, Merek Forex Terbaik, Asia 2015, Keamanan Terbaik Dana Klien Asia 2015, broker Terbaik di kawasan Asia Pasifik 2015, broker terbaik di Timur Tengah, dan banyak lainnya. Ketahui lebih banyak mengenai prestasi broker FBS di sini.

BUKA AKUN FBS


& Home Trader

Popular